Sabtu, 11 Juli 2015

MENGUBAH HOSNAME PADA UBUNTU SERVER

Nama host atau Hostname adalah nama komputer. Pemberian nama ini spesifik, untuk satu komputer tertentu saja dalam suatu jaringan.
Karena sifatnya yang unik, maka dalam satu jaringan tidak boleh ada 2 atau lebih hostname yang sama.
Jika terjadi penamaan yang sama, maka sistem akan memberitahukan bahwa telah terjadi duplikasi nama. Tapi jika komputer tidak saling terkoneksi ke jaringan memberikan nama komputer yang sama tidak masalah.


  1. Buka terminal anda dengan cara ctrl + alt + t dan masuk sebagai root dengan perintah :
    sudo su
  2. Setelah itu edit hostname ganti hostname yang lama dengan yang baru dengan cara :
    vi /etc/hostname
  3. Setelah itu kita edit hostnya samakan host sesuai hostname dengan cara :
    vi /etc/hosts.conf
  4. Setelah itu reboot komputer atau ubuntunya. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar